Minggu, 09 Juni 2013
Salah satu game simulasi sepakbola Pro Evolution Soccer yang terbaru dikabarkan tidak akan dirilis di console-console terbaru atau next-gen.Hal tersebut dikatakan oleh community manager PES Europe, Adam Bhatti. melalui Twitter,
Bhatti mengatakan bahwa bukan karena Konami malas atau tidak ingin
mengikuti perkembangan teknologi. Namun tujuan utama dari Konami adalah
untuk membuat sebuah game sepakbola yang sempurna. Walaupun Xbox One dan
PS4 memiliki kualitas grafis yang lebih baik, namun hal tersebut tidak
menjamin bahwa PES 2014 nantinya akan menjadi sebuah yang diinginkan oleh semua orang.
Selain itu, Bhatti juga mengatakan bahwa pasar PES paling besar, yaitu
di Amerika Latin serta Asia tidak akan bertransisi menuju next-gen
secepat pasar Eropa. Konami tidak ingin meninggalkan pasar para fans-nya
yang telah berdedikasi tinggi hanya karena mengikuti perkembangan
zaman. Bhatti juga mengatakan bahwa versi yang saat ini pun sudah sangat
tinggi kualitasnya.
Bhatti juga menjelaskan bahwa alasan Konami untuk tidak merilis PES 2014 ke Vita dan 3DS adalah karena sistem instalasi Vita yang "merepotkan" serta fakta bahwa "tidak ada" yang membeli PES 2013 versi 3DS. Walaupun begitu, Konami telah mempersiapkan sebuah tim kecil untuk membawa PES 2014 ke PSP atas permintaan dari fans yang ternyata masih menginginkannya di konsol portabel milik Sony tersebut.Dikabarkan PES 2014 hanya akan dirilis di Personal Computer (PC) ,PSP ,PS3 dan XBOX 360.
Bhatti juga menjelaskan bahwa alasan Konami untuk tidak merilis PES 2014 ke Vita dan 3DS adalah karena sistem instalasi Vita yang "merepotkan" serta fakta bahwa "tidak ada" yang membeli PES 2013 versi 3DS. Walaupun begitu, Konami telah mempersiapkan sebuah tim kecil untuk membawa PES 2014 ke PSP atas permintaan dari fans yang ternyata masih menginginkannya di konsol portabel milik Sony tersebut.Dikabarkan PES 2014 hanya akan dirilis di Personal Computer (PC) ,PSP ,PS3 dan XBOX 360.
Sumber : kotakgame.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
follow me on twitter
Blog Archive
-
▼
2013
(24)
-
▼
Juni
(22)
- Info Penting bagi Penggemar Mie Instan
- Reaksi dalam Tubuh Manusia saat Tertawa
- 10 Orang Pertama yang Memiliki Twitter Di Indonesia
- Benda Penyebab Sakit Kepala
- Makanan yang Sebaiknya tidak di Makan Menjelang tidur
- Tips Keluarkan Racun dalam Tubuh
- Tips Gigi Putih Bersinar
- 3 Manfaat Air Liur
- Tips Menjadi Pemimpin yang Baik
- Cara Alami Atasi Jerawat
- Tugas 4 : Contoh Paragraf Generalisasi ,Analogi & ...
- Tugas 1 : Penggunaan Bahasa Indonesia yang Baik & ...
- Peringkat Selingkuh Berdasarkan Zodiak
- Olahraga yang Menyehatkan dan Sekaligus Membuat Ba...
- Manfaat Teh & Kopi
- Sifat Umum Berdasarkan Golongan Darah
- Kebanyakan Tidur Sangat Berbahaya
- Seorang Pria Nyaris Tewas Karena Dibekap Payudara
- Ide April Mop yang Jangan Pernah Dilakukan
- Tips Mencegah Kanker Prostat
- Awasi Sakit Tengkuk Belakang
- PES 2014 Hanya akan dirilis di Empat Console?
-
▼
Juni
(22)
Pengikut
Diberdayakan oleh Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar